Pada kesempatan kali ini kita akan kembali membahas mengenai resep kue camilan keluarga dalam Resep Kue Lidah Kucing. Kenikmatan serta sensasi rasa gurih dari Kue Lidah Kucing sudah tidak dapat dipungkiri lagi. Semua orang pasti suka kue yang satu ini. Bisa menjadi camilan makan di malam hari disaat nyantai setelah melaksaakan ibadah taraweh di bulan Ramadhan.
Walau nama kue ini lidah kucing tapi bukan berarti terbuat dari lidah kucing beneran ya? hehe. Bahan-bahannya terbuat dari tepung terigu dengan beberapa bahan-bahan pendukungnya. Keberadaan kue tersebut dapat dengan mudah kita temukan di berbagai toko-toko kue terdekat. Namun bagi anda yang kesulitan mencari kue ini tak usah khawatir, berikut ini akan kami sajikan resepnya. Baiklah berikut adalah Resep Kue Lidah Kucing.
Bahan-bahan
Demikian Resep Kue Lidah Kucing.
Selamat mencoba.
Walau nama kue ini lidah kucing tapi bukan berarti terbuat dari lidah kucing beneran ya? hehe. Bahan-bahannya terbuat dari tepung terigu dengan beberapa bahan-bahan pendukungnya. Keberadaan kue tersebut dapat dengan mudah kita temukan di berbagai toko-toko kue terdekat. Namun bagi anda yang kesulitan mencari kue ini tak usah khawatir, berikut ini akan kami sajikan resepnya. Baiklah berikut adalah Resep Kue Lidah Kucing.
Bahan-bahan
- Tepung terigu protein sedang, 250gr
- Tepung Maizena, 25gr
- Gula halus, 175gr
- Mentega, 100gr
- margarin, 150gr
- Setengah sdt Garam
- Kuning telur, 2 buah
- susu bubuk, 25gr
- 100ml putih telur, dikocok sampai kaku
- Siapkan wadah untuk adonan. Masukkan dan campurkan mentega, margarin, gula halus, garam, dan kuning telur.
- Selanjutnya siapkan wadah kedua. Masukkan tepung terigu, tepung maizena, susu bubuk serta putih telur. Lalu kocok sampai mengembang.
- Masukkan adonan kedalam cetakan atau kantong segitiga. Semprot secara melintang diatas loyang hingga penuh, lalu taburi keju di bagian atasnya.
- Setelah loyang terisi dan penuh. Masukan kedalam oven bersuhu 150 derajat hingga 15 menit. Setelah 15 menit, suhu oven kecilkan menjadi 100 derajat. Lanjutkan memanggang selama 15 menit berikutnya sampai matang. Keluarkan dan dinginkan sampai selesai.
Demikian Resep Kue Lidah Kucing.
Selamat mencoba.
Resep Kue Lidah Kucing
4/
5
Oleh
Anonymous